Menarik ! 5 Rekomendasi Game Android Gratis Untuk Mengasah Otak
January 5, 2022WOW ! Tahun 2022 Jakarta Akan Punya Stadion Baru dan Sirkuit Formula – E lho
January 7, 2022Workout adalah salah satu olahraga yang bisa dilakukan didalam rumah dan efektif untuk memelihara kebugaran tubuh kita agar kondisi tubuh kita sehat. Apalagi di masa pandemi seperti ini banyak orang yang melakukan aktivitas didalam rumah.
Mungkin banyak diantara kita hanya mengetahui bahwa olahraga hanya bermanfaat untuk kesehatan fisik. Padahal olahraga khususnya workout ini juga bermanfaat bagi kesehatan mental lho !
Berikut ini kami akan rekomendasikan lima gerakan workout yang mudah dipelajari di rumah.
1. Jumping Jack
Dilansir dari laundryworld.id, gerakan workout yang satu ini adalah gerakan yang mudah dilakukan dan sangat bermanfaat bagi keseahatan jantung, karena membutuhkan oksigen untuk memenuhi keperluan energi dan menstimulasi otot jantung. Gerakan ini termasuk dalam gerakan aerobik, karena kita hanya perlu meloncat dan membuka kaki dengan lebar semabari mengangkat tangan diatas kepala.
2. Squat Jump
Gerakan workout Burpees merupakan gabungan dari beberapa gerakan, seperti squat, push up, dan jump. Burpees diawali dengan cara berdiri tegak, lalu jongkok, dilanjutkan dengan posisi push up, lalu melompat.
Gerakan sederhana dan dapat dilakukan dimana saja ini sangat bermanfaat pada bagian bawah, seperti kaki, paha, bokong, pinggul, dan persendian lutut. Gerakan ini dilakukan dengan cara meletakkan tangan dibagian belakang kepala dengan posisi setengah jongkok, lalu melompat, jongkok, dan berdiri.
Baca Juga : Best Way ! 5 Tips Biar Pagi Hari Kamu Selalu Semangat dan Produktif
3. Burpees
Burpees adalah gerakan workout yang sederhana dan memiliki manfaat yang besar untuk beberapa bagian tubuh kita. Gerakan burpees dapat memaksimalkan otot-otot tubuh bagian bawah dan tubuh kita. Gerakan latihan ini sangat cocok untuk melatih otot perut, paha, betis dan lengan.
4. Push Up
Gerakan yang umum dilakukan ini memiliki banyak manfaat lho. Gerakan ini terbilang sederhana dan bisa dijadikan olahraga rutin di dalam rumah. Gerakan workout ini memiliki tujuan untuk meningkatkan otot bagian tengah dan bagian atas tubuh seperti otot lengan, otot bahu, dan bagian dada.
5. Montain Climbers
Gerakan workout ini adalah gerakan untuk melatih kekuatan paha dan lengan. Gerakan ini juga sebenarnya tidak membutuhkan alat apa pun. Seperti halnya pendaki gunung yang terjal, kamu hanya perlu menempatkan tubuh kamu pada posisi awal push-up, yaitu di meja, atau di bawah bahu dan kaki, dengan tangan merangkak di papan. Saat posisi awal selesai, dorong lutut ke depan, sejajar, atau dekat dada secara bergantian sambil menarik napas.
Itulah beberapa gerakan yang sangat membantu kamu untuk menjaga kebugaran dan kesehatan tubuh saat dirumah. Gerakan – gerakan ini juga mudah dipelajari dan memiliki banyak manfaat lho !.
Baca Juga : Keunggulan Aplikasi Antar Jemput Laundry dari Iziloh.com
Yuk jangan malas untuk berolahraga karena akan sangat berdampak lho pada kesehatan tubuh kita. Kalau kamu ga sempet olahraga karena cucian yang begitu menumpuk, kamu bisa serahkan aja ke Aplikasi Iziloh. Dengan aplikasi ini kamu gaperlu mikirin cucian kotor dan mengantar/jemput pakaian kamu semuanya ada di Aplikasi ini.
Yuk buruan download dan nantikan promo menarik !